Cari di blog ini:
print this page Print this page

Sabtu, 25 Mei 2013

Belajar Membuat Blog - Dasar


Blog yang dimaksud adalah "blog" yang disediakan gratis oleh google dan akan berakhiran seperti ini ....blogspot.com.  Blog yang disediakan oleh google ini relatif lebih mudah dan nyaman mengubah-ubahnya atau memodifikasinya.  Banyak fasilitas (fitur-fitur) yang gampang digunakan.  Dan yang jelas lebih mudah di-index oleh mesin google.

Untuk membuat blog dari google, anda harus punya akun google.  Anda membuat/mempunyai akun "gmail".  Cara membuat akun gmail tidak kami bahas disini.  Disini diasumsikan bahwa anda sudah mempunyai akun gmail dan mengikuti google+.

Langkah awal setelah anda login ke akun gmail anda adalah mencari menu "blogger." Lihat gambar berikut ini:










Selanjutnya klik pada menu "blogger" lalu anda akan masuk pada situs blogger.















lalu buat blog anda



















Cek ketersediaan nama blog dengan mencoba mengetikkan beberapa nama.  Buat nama yang unik dan mudah diingat.  Jangan terlalu panjang, anda dan orang lain sulit untuk mengingatnya.  Anda bisa mengkombinasi huruf dan numerik.  Sebagai contoh kali ini kita menggunakan nama blog "bajul 69" dan alamat situs blog : bajul69.blogspot.com



















Setelah nama blog anda tersedia kemudian klik "Buat Blog"



















kemudian anda akan masuk pada blog yang telah anda buat.  Dengan tampilan template default yang disediakan oleh blogger, anda bisa mengubah atau memodifikasi sesuai keinginan anda nanti.















Sejauh ini anda telah berhasil membuat blog, langkah selanjutnya adalah memodifikasi template dan tampilan blog anda.  Ikuti langkah selanjutnya Memodifikasi Blog - Mengubah Blog Menjadi 3 Kolom


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Baca Juga Yang Berikut:

  • Detik Detik Gedung SMAN 95 Dihancurkan - Gedung SMA Negeri 95 Jakarta direhab total. Gedung yang dibangun selesai tahun 1988 ini terpaksa harus dibongkar dan direhap total karena memang kondisiny...
    11 tahun yang lalu
  • Paolo Serrano - ------------------------------ Paolo Matthew Serrano, lebih luas dikenal sebagai Paolo Serrano adalah aktor televisi dan film di Filipina. Debut filmnya b...
    11 tahun yang lalu
  • Camera Pocket Seharga Camera SLR - ------------------------------ SAMSUNG Galaxy Camera GC100 [EK-GC100ZWAXSE] *Samsung GALAXY Camera* menghadirkan keajaiban fotografi digital profesional d...
    11 tahun yang lalu